Waktu pertama kali aku
memutuskan untuk ke Pare dan aku memilih lembaga Mr.BOB Kampung Inggris. Pada tanggal 23 Januari
2017 aku tiba dan aku langsung di antar mas officer ke asrama /camp. Camp itu namanya "Seruni Squad" dan aku masuk ke kamar yang
sudah di sediakan, kemudian aku mendapatkan teman yang sangat baik. Mereka
datang dari berbagai wilayah yang ada di Indonesia. Teman-teman baikku di sini
antara lain Eby, Dessy, Ani, Milamin dan lainnya.
Tepatnya pada tanggal 25
januari 2017 pelajaran pun sudah di mulai. Aku memilih paket 7 up di mana aku
mendapatkan 7 kali pertemuan dalam sehari , 3 diantaranya diadakan oleh camp
yaitu morning club, diary up ,dan evening club. Dan 4 diantaranya kita di
adakan di dalam kelas. Kelas di sini sangat bersih dan rapih walaupun tidak ada
meja dan kursi tetapi murid-murid tetap semangat dalam belajar.
Materi yang di sampaikan pun sangat mudah di pahami karena para tutor di Mr.BOB Kampung Inggris memiliki banyak metode pembelajaran yang Sangat ASYIK, seperti belajar sambil main games dan yang kalah akan di hukum dengan di beri bedak di bagian wajahnya. Kemudian di kelas pronun kita bisa belajar tongue twister/rap, lalu di kelas speak up kita bisa ngomong bahasa inggris terus menerus. Hal ini tentu saja sangat menyenangkan.
Di sini kita bisa mendapatkan
banyak teman, pacar atau bahkan sahabat. Dan selama tinggal di camp Mr.Bob, aku mendapatkan 3 poin hukuman karena
berbicara bahasa indonesia di dalam camp. Karena aku mendapatkan "point 3" berarti aku harus
speech di depan office Mr.BOB dengan wajah yang di taburi bedak serta pengeras
suara yang nantinya akan aku gunakan ketika speech. Hahaha ^_^
Selama 2 minggu di Mr.Bob Kampung Inggris, banyak hal
yang aku dapatkan di sini. Ini sungguh sangat menyenangkan. #MrBobSuperSeru Hiyeeey \^_^/...
Posting Komentar