Pada awalnya, aku tidak
mengetahui kampung inggris yang berada di Pare dan juga tidak mengetahui
lembaga apa saja yang ada di kampung inggris tersebut pada saat satu teman aku
sedang membicarakan kampung inggris, aku pun mulai penasaran dan bertanya
kepada teman aku tentang hal itu, aku pun mulai tertarik dengan hal itu. Aku
memulainya mencari di website mengenai kampung inggris dan muncullah Mr.BOB
Kampung Inggris. Setelah mempelajarinya pelajaran apa saja yang akan di ambil. Aku
pun memilih untuk periode 10 februari selama 1 bulan 7-UP.
Setelah sesampai nya di kampung
inggris Pare dan reservasi, aku pun di tempatkan di camp 10 yaitu asgard camp,
dan aku bertemu dengan member lama maupun member baru. Di sini aku mendapatkan
banyak teman baru dan dari berbagai daerah bahkan dari Sabang sampai Merauke. Aku
merasa senang, teman-teman di sini senang membaur dan berbagi kebersamaan
bahkan juga sangat ramah satu sama lain. Adapun kegiatan di camp setiap harinya
seperti morning club, evening club, dan diary up. Bahkan kamu pun sangat kompak
untuk mengikutinya dan adapun challange yang di berikan untuk menambah keseruan
dalam belajar berbahasa inggris. Melakukan hal yang aneh bersama-sama bahkan
hangout bareng juga makan bareng.
Tidak hanya di camp juga di
kelas, Mr.BOB Kampung Inggris mempunyai berbagai metode pembelajaran yang
inovatif dengan banyaknya kegiatan maupun challange untuk menambah keseruan dan
tidak pasif dalam belajar. Mr.BOB Kampung Inggris membantuku suatu cara untuk
dapat percaya diri. Juga materi yang di terapkan sangat membantuku untuk bisa
dan mendongkrak percaya diri dnegan berbicara bahasa inggris. Hari demi hari aku
pun mulai merasa ada perubahan dalam diri aku sendiri juga banyak yang meteri
baru yang aku dapatkan.
Thanks a lot Bro Rio, Asgard
people juga Mr.BOB kampung Inggris, semoga kita bisa berbahasa inggris dengan
baik dan lancar semoga kita dapat di pertemukan lagi di Eropa.
Posting Komentar